Khataman 30 Juz Rumah Tahfidzpreneur

Khataman 30 Juz Rumah Tahfidzpreneur


Khataman 30 Juz Rumah Tahfidzpreneur

[AKHIRNYA DATANG JUGA]

Puluhan kilometer kami tempuh,
Puluhan rindu kami simpan,
dan puluhan perbedaan kami satukan.
Kini saatnya, petik buah kala tuai.

Alhamdulillah kami ucap sekian waktu dan terimakasih kami ucap sekian kali.

Rasa bahagia yang tak terbendung,
namun tak lupa amanah yang terpikul.

Tapi kini, Saksikan dan jadilah Bukti dalam kegiatan Khataman Al-Qur'an Rumah Tahfidzpreneur Yayasan Abulyatama Indonesia, pada :

Hari/tanggal : Sabtu, 23 Maret 2019
Pukul             : 08.00-selesai
Tempat         : Rumah Tahfidzpreneur (Jln Cigadung selatan dalam II GG Suka Darma Kec.Cibeunying Kaler Kota Bandung)     

Mereka adalah #SANTRIHEBAT yang mampu menyelesaikan hafalan 30 juz dengan waktu terbaik.
Do'a, Kehadiran serta kontribusi terbaik anda akan menjadi kado terindah untuk mereka.
Jazakumullah khairan katsira. 🙏
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog

Label

Label

Tamu Kunjungan

Flag Counter